Saturday, April 4, 2015



Nama   : Saddam Gozali
NPM    : 1441177004075
MatKul : Analisis dan Desain Berorientasi Objek
Dosen  : Tasya Sukma M ST.
SOAL : Buatlah system penjualan online SITOKO. Pembelian pada toko online SITOKO hanya dapat dilakukan oleh member SITOKO. Jumlah item barang yang dibeli pada SITOKO tidak terbatas, maksimal pembelian untuk satu item barang adalah 3 item. Pembayaran dilakukan melalui transfer ke bank BIN. Setelah pembayaran dilakukan barulah barang akan dikirim.
Ø  Buatlah use case, use case scenario, class diagram, activity diagram

JAWABAN :

A.     USE CASE DIAGRAM
                                     

B.     SKENARIO USE CASE
Identifikasi

Nama Skenario
Registrasi Member

Tujuan
Untuk menjadi Member SITOKO

Deskripsi
Proses registrasi akun SITOKO

Aktor
Konsumen non member,System

Skenario

Kondisi Awal
Konsumen belum menjadi member , koneksi internet dan laptop/gaget tersedia .
Triger
Konsumen melakukan registrasi di situs penjualan online SITOKO
Skenario Normal.

Aksi Aktor
Reaksi Sistem

1. Membuka situs SITOKO dan memilih menu registrasi(Sign-up)
2.  Menampilkan halaman(form) registrasi.

3.  Mengisi data pribadi secara lengkap
4. Menyimpan inputan data di database dan mengirim validasi ke email konsumen

5. Membukan email dan memverifikasi akun
6. Menerima verifikasi dan menampilkan halaman login

7. Melakukan login dan berhasil









Identifikasi

Nama Skenario
Pembelian Produk 

Tujuan
Membeli Produk/Barang secara online di SITOKO 

Deskripsi
Proses Transaksi jual beli online member SITOKO

Aktor
Member, System, Penjual

Skenario

Kondisi Awal
Konsumen telah menjadi member  , koneksi internet dan laptop/gadget tersedia .
Triger
Konsumen adalah member SITOKO dan dapat terhubung dengan situs SITOKO
Skenario Normal.

Aksi Aktor
Reaksi Sistem
Penjual/Admin

1. Membuka situs SITOKO
2.  Menampilkan halaman situs


3. Mengisi akun member SITOKO untuk Login .
4. Memvalidasi Akun member


5. Memilih barang, menentukan jumlah barang
6. Memeriksa jumlah item barang dan menyatakan transaksi jual beli online dapat dilanjutkan



7. Menampilkan jumlah total yang harus dibayar


8. Mengkonfirmasi  dan memasukan alamat lengkap
9. Menyimpan semua data yang akan menjadi informasi untuk penjual/admin
10. Mengelola Pemesanan










Identifikasi

Nama Skenario
Pembayaran

Tujuan
Mendapatkan barang yang dipesan .

Deskripsi
Proses Pembayaran kepada penjual dengan cara transfer lewat bank BIN

Aktor
Member

Skenario

Kondisi Awal
Member sudah memesan barang .
Triger
Member mengirim uang
Skenario Normal.

Aksi Aktor
Penjual

1. Mengirim sejumlah uang lewat bank BIN pada penjual
2. penjual (admin) memeriksa apakah transfer uang sudah dilakukan dan  mengirim pesanan ke alamat yang sudah di inputkan melalui jasa pengiriman barang.










C.     CLASS DIAGRAM 

D.     ACTIVITY DIAGRAM

Activity Diagram Registrasi


Activity Diagram Lihat Barang

Activity Diagram Pembelian


Activity Diagram Pembayaran